#

Email: bau@civitas.unas.ac.id

#

Tingkatkan Kenyamanan Kerja, Bagian Logistik UNAS Lakukan Pembaruan Fasilitas di Ruang Warek PPMK

JAKARTA – Sebagai bagian dari pemeliharaan sarana dan prasarana kantor, Bagian Logistik Universitas Nasional (UNAS) melakukan pergantian kursi baru di ruang Wakil Rektor Bidang Penelitian, Pengabdian Kepada Masyarakat, dan Kerjasama (PPMK) pada Jumat, 26 Desember 2025.

Pembaruan fasilitas ini dilakukan untuk mengganti inventaris lama dengan unit yang lebih ergonomis guna mendukung produktivitas dan kenyamanan kerja di lingkungan rektorat. Kepala Bagian Logistik menyampaikan bahwa pengecekan dan peremajaan furnitur dilakukan secara berkala di berbagai unit kerja untuk memastikan standar kenyamanan fasilitas tetap terjaga.

Dengan adanya fasilitas kursi baru yang lebih memadai ini, diharapkan dapat memberikan suasana kerja yang lebih segar dan mendukung kelancaran koordinasi di lingkup bidang Penelitian, Pengabdian, dan Kerjasama UNAS.

Artikel Populer

WhatsApp Image 2026-01-02 at 14.35
Tingkatkan Kenyamanan Kerja, Bagian Logistik UNAS Lakukan Pembaruan Fasilitas di Ruang Warek PPMK
WhatsApp Image 2026-01-02 at 14.18
Perkuat Tata Kelola Administrasi, BPM UNAS Fasilitasi Pembuatan Dokumen RKT dan LKT Biro Administrasi Umum
WhatsApp Image 2026-01-02 at 14.36
Tingkatkan Kenyamanan Layanan, Bagian Rumah Tangga UNAS Lakukan Peremajaan Fasilitas Ruang Wakil Rektor
WhatsApp Image 2025-12-24 at 11.36
Tingkatkan Kualitas Layanan, Universitas Nasional Gelar Pelatihan Service Excellence bagi Tenaga Cleaning Service
WhatsApp Image 2025-11-09 at 16.25
Universitas Nasional Tingkatkan Kualitas Layanan Keamanan Melalui Pelatihan "Service Excellence"
WhatsApp Image 2026-01-02 at 14.23
Persiapan Wisuda, Bagian Logistik UNAS Mulai Distribusikan Toga