Optimalkan Fasilitas FIKES, Biro Umum UNAS Lakukan Pemasangan Rollblind di Fakultas Ilmu Kesehatan
JAKARTA – Biro Umum Universitas Nasional (UNAS) terus melanjutkan program penataan dan pemeliharaan fasilitas gedung kampus. Pada Sabtu, 11 Oktober 2025, giliran Fakultas Ilmu Kesehatan (FIKES) yang mendapatkan pembaruan sarana berupa pemasangan rollblind…